Berita Daerah

Tinjau Harga Sembako Jelang Ramadhan di Pasar Tradisional, Sekda: Harga Daging Ayam dan Cabai Mengalami Kenaikan

×

Tinjau Harga Sembako Jelang Ramadhan di Pasar Tradisional, Sekda: Harga Daging Ayam dan Cabai Mengalami Kenaikan

Sebarkan artikel ini
Sekda kota Palembang Aprizal Hasyim saat berbincang dengan pedagang Ayam, Jum'at (28/02/2025).

Palembang,SuaraMetropolitan – Jelang Ramadan 1446 Hijriah, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Palembang Afrizal Hasyim,Jumat (28/2/2025) tinjau harga sembilan bahan pokok (Sembako) di Pasar Padang Selasa Kecamatan Ilir Barat (IB) I Palembang.

Peninjauan harga sembako oleh Sekda kota Palembang Aprizal Hasyim ini didampingi Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait.

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

“Insyaallah besok kita sudah berpuasa hari pertama, kita mengajak masyarakat untuk tidak berlebihan dalam membeli kebutuhan pokok,” katanya.

Tidak hanya mengecek harga sembako  bersama BPOM juga, katanya sekaligus memastikan keamanan produk makanan juga harus tidak mengandung bahan pengawet karena sangat penting untuk kesehatan.

Baca juga: Pemkot Palembang Keluarkan Surat Edaran Larang Jual Petasan dan Aturan Operasional Restauran Selama Ramadhan

Baca juga: Semarak Ramadan, Kemenag Hadirkan Kajian Surah dan Tadarus Al-Quran Isyarat

Dia akui, menjelang H- 1 Ramadan ini ada kenaikan disejumlah komoditas seperti harga daging ayam cabe.

Ikuti Kami di Google News klik https://news.google.com/publications/CAAqBwgKMPvkpwwwje21BA?hl=en-ID&gl=ID&ceid=ID%3Aen

Tinggalkan Balasan